Khasiat Tanaman Kelor Bagi Manusia dan Cara Pengolahannya
Sayur sejuta umat. Barangkali kalimat yang paling cocok untuk mendeskripsikan tanaman yang masuk spesies Moringa Oleifera (Tanaman Kelor) ini. Tanaman Kelor hampir tersebar di seluruh Indonesia dan di setiap daerah memiliki julukan yang berbeda seperti maronggih (Madura), ongge (Bima), moltong (Flores), keloro (Bugis), murong atau barunggai (Sumatera), hau fo (Timur), dan kelor (Jawa, Sunda,...