Tag - Rakornas

Rakornas Duta Damai di Jakarta

Lika-liku Perjalanan Menuju Rakornas Duta Damai di Jakarta

Keberangkatan kami ke Jakarta untuk mengikuti Rakornas Duta Damai Dunia Maya BNPT RI dari tanggal 26-30 Desember 2022 terbagi dalam dua wilayah yang berbeda. Mas Ben dari Kuningan Cirebon dengan menggunakan transportasi KAI, sedangkan saya, mas huda, mbk Mala dan mbak geby berangkat dari Yogyakarta dengan transportasi udara via pesawat Garuda Indonesia. Lima delegasi...

Rakornas 2022

Refleksi Duta Damai Yogyakarta Menuju Rakornas di Jakarta

Duta Damai Yogyakarta --  Berawal dari tujuan yang sama kami dipersatukan di Jakarta dalam acara Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Duta Damai Dunia Maya, Senin (26/12). Dari Sabang sampai Merauke semua berkumpul untuk menyuarakan aspirasi perdamaian berdasarkan perspektif kearifan lokal masing-masing. Dalam kesempatan ini, Duta Damai Yogyakarta diwakili oleh 5 anggota. Adalah Huda, Aziza, Geby, Mala,...